Prabowo Subianto telah meresmikan peningkatan produksi minyak lapangan Banyu Urip yang terletak di Blok Cepu, Bojonegoro, Jawa Timur.