jatim.jpnn.com, SURABAYA - Pondok Pesantren Assalafi Al Fithrah Kedinding Surabaya bersiap menjadi pusat perhatian ribuan hingga ratusan ribu umat Islam dalam gelaran tahunan Majlis Dzikir, Maulidurrasul SAW, dan Haul Akbar Al Fithrah 2026 di kompleks Pondok Pesantren Assalafi Al Fithrah, Jalan Kedinding Lor, Surabaya pada Sabtu–Minggu, 24–25 Januari 2026.