Kepala Bappenas, Rachmat Pambudy menegaskan pengelolaan BPI Danantara harus berdampak pada perekonomian dan kesejahteraan masyarakat.