home All News open_in_new Full Article

Video Viral Siswa SD di Bandung Kecewa Diberikan Harapan Palsu oleh Wali Kota Farhan

jabar.jpnn.com, KOTA BANDUNG - Sebuah video viral di Instagram memperlihatkan puluhan siswa sekolah dasar (SD) duduk di pinggir jalan. Dalam narasi di video, para anak itu sedang menunggu kedatangan Wali Kota Bandung Muhammad Farhan.


today 44 h. ago attach_file Other



ID: 4200069963
Add Watch Country

arrow_drop_down