JPNN.com, JAKARTA - PT Transjakarta menginformasikan keterlambatan armada bus dan mikrotrans di sejumlah rute.