Istri Nadiem Makarim, Franka Franklin mengaku sedih dan kecewa dengan putusan hakim yang menolak permohonan praperadilan tim pengacara Nadiem.