JPNN.com - MALANG - Manajemen Arema FC kecewa berat sampai mempertimbangkan tak lagi memakai Stadion Kanjuruhan dalam waktu dekat.