Wakil Ketua KPK, Johanis Tanak menyambut baik pernyataan Presiden RI, Prabowo Subianto yang menyatakan dukungannya terhadap RUU Perampasan Aset.