home All News open_in_new Full Article

Rossa Segera Menggelar Konser, Sekitar 80 Persen Tiket Sudah Terjual

JPNN.com, JAKARTA - Tiket konser Rossa bertajuk Here I Am telah terjual sekitar 80 persen.Dipromotori Inspire IDN, konser bertajuk 'Here I Am' itu akan digelar di Indonesia Arena, Senayan, Jakarta Pusat pada 23 Mei 2025.Rossa bersyukur lantaran sejumlah kategori tiket konsernya telah laku terjual."Alhamdulillah beberapa kategori sudah sold out, kurang lebih 80 persen sudah habis, hanya sedikit lagi lah yang tersedia di tiket.com maupun offlinen-nya," ujar Rossa di kawasan Thamrin, Jakarta Pusat, Senin (28/4).Dia pun berterima kasih kepada para penggemar yang antusias untuk menyaksikan penampilannya.Melihat penjualan tiketnya yang sudah terjual sekitar 80 persen, penyanyi berdarah Sunda itu mengaku makin semangat "Alhamdulillah terima kasih deh, untuk itu buat aku jadi kayak semangat, ternyata banyak orang yang excited juga dengan konser ini," kata Rossa.Konser tersebut rencananya bakal digelar di Indonesia Arena, Jakarta yang memiliki kapasitas penonton...


today 9 h. ago attach_file Other

attach_file Other
attach_file Other
attach_file Other
attach_file Other
attach_file Other
attach_file Other
attach_file Other
attach_file Other
attach_file Other
attach_file Other
attach_file Other
attach_file Other
attach_file Other


ID: 2163833796
Add Watch Country

arrow_drop_down